Bersama Bupati Wajo, Andi Akmal Bawa Bantuan Pengering Gabah Untuk Masyarakat Petani
Wajo — Andi Akmal Pasluddin, Anggota DPR RI komisi IV yang berasal dari Sulawesi Selatan II mengisi kegiatan akhir pekan yang positif di Kabupaten Wajo, Sabtu (26/9/2020). Ia berpakaian serba hitam dengan perlengkapan protokol kesehatan berdampingan dengan Bupati Wajo menyerahkan bantuan alat besar pertanian berupa alat pengering gabah. “Alhamdulillah masih diberi kesehatan dan kekuatan untuk […]